Konser The Raveonettes di Indonesia



The Raveonettes, salah satu grup duo Amrik yang terpilih untuk ikut 'meniup lilin kue ulang tahun' boot Dr Martens akan datang ke Indonesia. Rencananya mereka akan tampil di New Majestic - Bandung bulan November mendatang. Bila kalian penasaran dengan band 50-th anniversary of Dr Martens ini, sebaiknya beli voucher tiketnya sedari sekarang.



The Raveonettes Live

New Majestic - Jl Braga Bandung
opening by Cuts | Denial
November 12-th 2010, 18:30

ticket IDR 125.000, available at
Ffwd Records Jl. Dr Setiabudhi 56 Bandung
Rajakarcis.com

more info
021-7810848
www.soundshineevents.com




related article : 
Share
Tags: ,

About Blueamp

Blueamp adalah media untuk saling berbagi informasi up to date seputar lifestyle, trend dan semua yang sedang happening di Indonesia.. read more